Sabtu, 20 September 2014
Kisi - Kisi UTS kelas XI
Indikator 1 : Konsep Sel dan Komponen Kimiawi Sel
1. Teori Sel --> 3 soal
2. Unsur makro & mikro penyusun sel --> 1 soal
3. Penggolongan karbohidrat (monosakarida, disakarida, polisakarida --> contohnya) --> 1 soal
4. Perbedaan sel prokariotik dan eukariotik --> 1 soal
5. Fungsi lipid --> 1 soal
6. Fungsi protein --> 1 soal
Indikator 2 : Struktur dan fungsi organel sel hewan dan tumbuhan
7. Struktur membran plasma (gambar & fungsi bagian membran plasma) --> 2 soal
8. Struktur & bagian dinding sel --> 1 soal
9. Fungsi sitoplasma --> 1 soal
10. Struktur & bagian nukleus --> 1 soal
11. lisosom => fungsi --> 2 soal
12. Retikulum endoplasma => fungsi --> 2 soal
13. Organel semiotonom --> 1 soal
14. Mitokondria => bagian & fungsi --> 2 soal
15. Peroksisom => fungsi --> 1 soal
16. Plastida => Leukoplas --> 1 soal
17. Kloroplas => bagian & fungsi --> 1 soal essay
18. Sitoskeleton => fungsi --> 1 soal
19. Badan Golgi => fungsi --> 1 soal
20. Perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan --> 2 soal (1 soal PG, 2 soal essay)
Indikator 3 : Transport pada membran
21. Transport pasif => difusi difasilitasi --> 1 soal
22. Osmosis (tipe larutan) => isotonis, hipotonis, hipertonis --> 2 soal
23. Contoh transpor pasif => difusi --> 1 soal
24. Contoh transpor aktif => endositosis --> 2 soal
25. Syarat transpor aktif --> 1 soal
Indikator 4 : Sintesis protein & Pembelahan Sel
25. Sintesis protein => tahapan --> 1 soal
26. Sintesis protein => enzim yg berperan --> 1 soal
27. Tahapan pembelahan sel => mitosis --> 1 soal
Langganan:
Postingan (Atom)